Setiap orang pernah kecewa dan menyesali yang pernah terjadi dalam hidupnya.
Mereka ingin kembali, namun siapa yang dapat mengembalikan waktu?
Beberapa diantara mereka memilih untuk diam, sebab mereka tidak ingin ada perpecahan.
Sebab, hidup harus terus berjalan seperti biasanya. Meskipun harus menahan perasaan sedih dan tidak bahagia.
Lalu, biarkan waktu yang memutuskan akan bagaimana akhirnya.
Beruntunglah mereka yang mampu melawan ketidakbahagiaannya sendiri.
Aku iri.
RF 24/09/2019
0 komentar :
Posting Komentar